Coretan Anak Desa

 

Teknologi Digital Kunci Untuk Memasuki Era Industri 4.0

Baru sempat diupload. 


Mungkin bagi sebagian orang tidak penting, tapi bagi saya sangat penting terutama ilmu/materi yang diberikan sangatlah penting. Untuk menghadapi Era Industri 4.0 guru akan dituntut untuk bisa menguasai TIK dalam pembelajaran. Mulai dari sekarang seorang guru harus merubah sedikit demi sedikit kebiasaan lamanya dalam memberikan materi pembelajaran/bukan lagi dengan cara konvensional yakni berpusat pada buku semata. Sekarang ini teknologi informasi semakin canggih kalau kita tidak bisa mengimbangi makan kita akan ketinggalan, anak-anak pandai dalam menggunakan TIK sementara gurunya tertinggal jauh kebelakang. Sekarang ini anak peserta didik dengan sangat mudah mereka mencari jawaban di google ketika mereka diberikan tugas ( bagi mereka yang mempunyai Hp dsb ). Mohon dikoreksi sekiranya ada yang salah dalam penulisan ini. 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

MODUL AJAR KURIKULUM MERDEKA

  Silakan download sesuai kebutuhan. Modul Ajar Semester II Modul Ajar Kelas 1           ( Unduh di sini ) Modul Ajar Kelas 2          ( Und...